Raih Juara 1 Karnaval

Tanjunganom, Agustus 2016 ; SMK Intensif Baitussalam ikut serta dalam memeriahkan HUT RI ke-71, salah satu kegiatan yang diikuti adalah lomba karnaval di Kecamatan Tanjunganom. Kegiatan yang melibatkan seluruh warga sekolah ini berjalan tertib dan lancar berkat semangat dan kerja sama dari berbagai pihak sekolah mulai dari Struktural, Guru hingga Siswa. Salah satu karya terbaiknya adalah hiasan mobil dengan berbagai ornamen yang dirancang oleh Bpk. Adi Wijayanto.

Berkat kerja sama dari berbagai pihak tersebut, SMK Intensif Baitussalam meraih Juara 1 Lomba Karnaval di Tanjunganom. Prestasi ini tak lain adalah hasil kerja keras berbagai pihak, selain mobil hias, juga tak kalah menarik penampilan Drumband yang dibina oleh Bpk. Dyan Fendi SK, dan Bpk. Supriyadi. Penampilan Drumband dengan penuh semangat hingga garis finish mampu memikat penonton dan Juri Lomba Karnaval.

dsc_02782vf

dsc_0367 dsc_0369

dsc_0352 dsc_0363

Selain penampilan diatas masih banyak penampilan-penampilan siswa SMK Intensif Baitussalam dalam Karnaval ini peragaan Busana, Budaya hingga alat-alat Praktek Kejuruan.

 

dsc_0329 dsc_0333 dsc_0338 dsc_0375 dsc_0382 dsc_0444 dsc_0262 dsc_0266 dsc_0298

Semoga ditahun depan prestasi ini dapat dipertahankan. SEMANAT…!!

dsc_0151 dsc_0216 dsc_0112 dsc_0179q dsc_0233s

2 thoughts on “Raih Juara 1 Karnaval

  • 12/01/2017 at 3:21 PM
    Permalink

    alhamdulillah atas semua prestasi yang telah dicapai smk intensif baitussalam. semoga smk kita tetap jaya selamanya amiin

    Reply
    • 24/01/2017 at 11:13 AM
      Permalink

      Amiin… Terimakasih Gus Yusuf…

      Reply

Leave a Reply to mochamad yusuf Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *